Browsing author

Isa Akbarulhuda

Siapa Evos Antimage? Pemain Offlaner Terbaik di Indonesia

Di dunia permainan Mobile Legends: Bang Bang, banyak sekali nama yang pemain yang terkenal.  Salah satu nama yang banyak dikenal adalah Evos Antimage.  Dari namanya, kita mengetahui bahwa Antimage berasal dari sebuah tim Esports terkenal bernama Evos.  Tapi sebenarnya siapa dia? Profil Evos Antimage Evos Antimage merupakan nama panggung dari seorang pro player MLBB bernama […]

Profil RRQ Acil, Pelatih Timnas MLBB SEA Games 2021

Bagi kalian para pemain Mobile Legends: Bang Bang pastinya sudah tidak asing lagi dengan RRQ Acil.  Prestasinya sebagai pelatih timnas MLBB SEA Games 2021 lalu dan pelatih divisi MLBB di tim Esports RRQ (Rex Regum Qeon) ini sudah dikenal banyak orang.  Namun apakah kalian tahu siapa sebenarnya RRQ Acil dan pengalamannya?  Inilah profil RRQ Acil […]

Cara Menggunakan Skill 2 Abe Magic Chess, Bisa Tipu Musuh

Setiap Little Commander memiliki 3 kemampuan unik yang bisa kalian pakai sesuai dengan cara bermain kamu.  Salah satu Little Commander yang patut kamu pertimbangkan adalah Abe.  Pada artikel sebelumnya, Abe termasuk dari Little Commander terbaik di Magic Chess.  Kali ini kami akan membahas cara menggunakan skill 2 Abe di Magic Chess yang ternyata bisa digunakan […]

Profil Kairi Mantan ONIC PH, Calon Jungler ONIC Indonesia?

Setelah MSC (MLBB Southeast Asia Cup) 2022 lalu, terdengar kabar tentang seorang pemain asal Filipina benama Kairi.  Kairi atau Kairi ONIC PH adalah seorang pro player asal Filipina di bawah naungan ONIC Esports.  Melansir dari akun Esports ONIC PH, Kairi mengakhiri kontraknya dengan ONIC PH. Rumornya, Kairi akan datang ke Indonesia dan menjadi calon jungler […]

Selain ONIC ID, Tim Esports Ini Kedatangan Pemain Filipina

Beberapa hari lalu dunia Esports Mobile Legends di Indonesia sedang heboh karena pemain Filipina.  Beredar rumor tentang Kairi, mantan pemain ONIC PH, yang datang ke Indonesia untuk memperkuat tim ONIC ID.  Tapi ternyata bukan hanya ONIC ID, ternyata ada beberapa Tim Esports yang kedatangan pemain Filipina juga. Rumor Kairi Datang Ke Indonesia Sejak akhir Juni […]

Resmi! Kairi dan Coach YEB Masuk Tim ONIC ID

Setelah 1 minggu menunggu, ONIC ID melakukan Press Conference melalui kanal Youtubenya, ONIC Esports.  Press Conference pada tanggal 4 Juli 2022 pukul 11.00 ini memberitahukan hal penting terkait tim Esports ONIC.  Terdapat dua berita yang disampaikan pada press conference ini.  Salah satu yang mengejutkan adalah telah resmi bahwa Kairi dan Coach YEB masuk ke dalam Tim ONIC ID. Kairi […]

5 Pekerjaan Yang Berkaitan Dengan Esports

Terjun di dunia Esports bukan selalu tentang menjadi pro player atau pelatih. Banyak sekali pekerjaan lain yang berkaitan dengan Esports dan bahkan menjadi sangat penting. Berikut adalah 5 pekerjaan yang berkaitan dengan Esports. Apakah kalian tertarik ikut salah satunya?

Kelebihan dan Kekurangan Pemain Asing di Mobile Legends

Sejak beberapa minggu lalu, dunia Mobile Legends di Indonesia sedang heboh dengan kedatangan pemain asing.  Satu per satu pemain asing, khususnya dari Filipina bergabung ke dalam tim Esports Mobile Legends (ML) Indonesia.  Kira-kira, apa saja kelebihan dan kekurangan keberadaan pemain asing Mobile Legends di Indonesia?  Apakah kalian Pro atau Kontra dengan kedatangan pemain asing? Kelebihan […]

Jenis Synergy Evolution Role Paling Kuat Magic Chess

Mobile Legends terlihat tidak pernah kehabisan ide untuk mengembangkan game-game miliknya.  Update kali ini datang dari game arcade Mobile Legends yaitu Magic Chess.  Update tersebut berupa Synergy Evolution atau Evolusi Sinergi. Kira-kira, bagaimana cara mendapatkannya dan apa saja jenis Synergi Evolution Magic Chess yang Paling Kuat? Apa itu Synergy Evolution Magic Chess Synergy Evolution atau […]

The Joy Of Creation: Story Mode, Game Horror Adaptasi FNaF

Para pecinta game horror tentu sudah tidak asing dengan game FNAF atau Five Nights at Freddy’s.  Game yang rilis pada tahun 2014 ternyata memberikan inspirasi baru di dunia game horror.  Setelah game tersebut rilis dengan berbagai versi, seorang penggemar FNAF membuat game dengan ide berasal dari FNAF yang kemudian ia beri nama The Joy of […]

Cara Gampang Mendapatkan Blessing di Magic Chess

Pada patch Magic Chess 255.1 kali ini terdapat sebuah update yang sangat penting selain Little Commander bernama Blessing.  Pasalnya, dengan adanya Blessing, mengumpulkan sinergi semakin mudah.  Bahkan dapat mengurangi 1-2 hero yang diperlukan untuk mengumpulkan seluruh sinergi dan mempermudah mendapatkan Synergy Evolution.  Lalu bagaimanakan cara gampang mendapatkan Blessing di Magic Chess? Apa itu Blessing di […]