Browsing author

Isa Akbarulhuda

Apakah Astra Adalah Agent Paling Sulit di Valorant?

Para pemain VALORANT tentunya sudah tidak asing dengan agent bernama Astra.  Astra yang memiliki nama asli Efia Danso dan berasal dari Ghana ini adalah seorang Agent Radiant VALORANT ke-16.  Kemampuannya sebagai Controller dinilai sebagai Agent paling sulit di VALORANT.  Apakah itu benar? Setelah membahas Agent paling mudah di Valorant, kali ini kita akan membahas tentang […]

Setelah 12 Tahun, HoN Resmi Tutup Tanggal 20 Juni 2022

Bagi para pecinta dan veteran game MOBA, terdapat berita yang kurang mengenakkan.  Pasalnya, game Heroes of Newerth atau HoN resmi tutup tanggal 20 Juni 2022 kemarin.  Berita tersebut berasal langsung dari berbagai sosial media resmi HoN dan berbagai tim Esports Internasional.  Dengan begitu, HoN menjadi dead game.  Apa yang membuat HoN sampai harus tutup? Sebelum […]

YODU COMET Season Zero: Lomba Esports Berhadiah 90 Juta

Belakangan ini komunitas Esports berkembang cukup pesat. Sebagai bentuk dukungan terhadap antusiasme esports Indonesia, YODU membuat sebuah rangkaian turnamen dengan judul YODU COMET Season Zero. Tidak tanggung-tanggung, total hadiah yang diperebutkan sebesar 90 juta rupiah. simak terus untuk mengetahui cara mendaftar, cabang esports yang dipertandingkan dan jadwalnya.

Analisis Match Akhir Grand Final MSC 2022: RRQ Hoshi vs RSG 0-4

RRQ Hoshi harus menelan kekalahan pada Grand Final MSC 2022 melawan RSG dengan poin akhir 0-4.  Pertandingan yang menguras energi kedua tim ini ternyata harus dimenangkan oleh RSG.  Dari permainan terakhir ini, kita bisa menganalisis permainan kedua tim ini agar kemudian bisa menjadi pembelajaran bagi kita semua, baik dari sisi pemilihan hero, cara bermain, dan […]

Blunder! Analisis Game 2 Grand Final RRQ Hoshi vs RSG 0-2 MSC 2022

Pertandingan Grand Final turnamen Mobile Legend se-Asia Tenggara, Grand Final MSC (MLBB Southeast Asia Cup) 2022 kembali dilanjutkan game 2.  Dengan kondisi sebelumnya RRQ Hoshi kalah atas RSG dengan poin 0-1. RRQ Hoshi berusaha membalikkan keadaan pada game ke-2 ini.  Inilah ringkasan dan analisis singkat game 2 Grand Final RRQ Hoshi vs RSG MSC 2022. […]

Analisis RRQ Hoshi vs RSG 0-1 Grand Final MSC 2022

Saat ini telah berlangsung Grand Final turnamen Mobile Legend se-Asia Tenggara, Grand Final MSC (MLBB Southeast Asia Cup) 2022.  Pada Grand Final MSC 2022 kali ini mempertemukan dua tim, yaitu RRQ Hoshi asal Indonesia dan RSG asal Filipina.  Artikel ini akan memberitahu analisis Grand Final RRQ Hoshi vs RSG. Pemilihan Hero RRQ Hoshi vs RSG […]

Analisa Game Falcon vs Omega 0-3: Playoff MSC MLBB 2022

Hari ini, sabtu 16 Juni 2022, terdapat turnamen hari ke-5 dari MSC MLBB Southeast Asia Cup 2022.  Salah satu tim yang dipertandingan kali ini adalah tim Falcon vs Omega.  Akhir game ini, Omega memenangkan turnamen Playoff melawan Falcon dengan skor game akhir 0-3.  Berikut adalah ringkasan match ketiga dari kedua tim ini. Omega berhasil memenangkan […]

Apakah Benar Game Tetris termasuk Esports?

Apakah Game Tetris termasuk Esports? Singkatnya, iya. Permainan ini telah diperlombakan sejak lama dan masih eksis hingga sekarang. Sebagai buktinya, terdapat putra bangsa yang berhasil mengharumkan nama Indonesia di kancah Internasional lewat Tetris.

Pearl: Map Baru Valorant di Bawah Air

Melalui Youtube resminya, VALORANT membocorkan sedikit latar belakang map barunya.  Dari bocoran tersebut, map baru VALORANT kali ini berbeda karena berada di bawah air.  Nantinya map tersebut akan dikenal dengan sebutan “Pearl”.  Penasaran bagaimana kelanjutan dari update VALORANT kali ini?   VALORANT adalah salah satu game FPS (First Person Shooter) yang saat ini banyak sekali […]

Penjelasan Neutral Item DOTA 2

Game DOTA 2 telah berkembang sangat pesat. Salah satu fitur tambahan yang menarik untuk dibahas kali ini adalah Neutral Item. Artikel ini berisikan Penjelasan Neutral Item DOTA 2