Build Item Zhask Terbaik Mobile Legends, Offlane ML dan Sidelane!

Zhask merupakan salah satu hero Mage yang ahli malah masalah push turret. Hero satu ini sangat tangguh dalam teamfight dengan skilll uniknya yang dapat memanggil monster dan menghancurkan serangan lawan. Zhask sangat cocok untuk mengenakan item Attack Speed agar serangannya semakin cepat dan sakit ketika menghadang musuh bahkan dari garis depan sekaligus. Nah kali ini beberapa build item Zhask terbaik yang bisa kalian coba ketika memainkannya di Mobile Legends.

Kami memiliki beberapa build item terbaik dan tersakit Zhask di Mobile Legends baik offlane ML maupun sidelane.

Semakin lama bermain Mobile Legends, tentunya kalian akan semakin paham dengan berbagai mekanisme dalam permainan, salah satunya dalam meracik build. Banyak build yang tersedia untuk hero tertentu misalnya hero Zhask Mobile Legends.

Zhask merupakan salah satu hero Mage mobile legends yang ahli malah masalah push turret. Hero satu ini sangat tangguh dalam teamfight dengan skilll uniknya yang dapat memanggil monster dan menghancurkan serangan lawan.

Kalian juga bisa memakai Zhasksebagai pusher mobile legends yang handal. Hero ini cocok di strategy manapun, seperti kalian bisa melakukan pusher dari segala arah atau disebut split push.

Selain itu, Zhask juga bisa digunakan sebagai hero semi-carry yang membantu carry utama untuk memenangkan pertandingan.

Zhask yang seringkali mengganggu berkat skill miliknya yang bisa membuat turret ini tentunya bisa kalian maksimalkan agar semakin kuat dan juga efektif, terutama bagi yang masih belum mengerti dirinya.

Baca juga: Build Item Harley Mobile Legends

Build Item Zhask Terbaik Mobile Legends

Zhask sendiri sangat cocok untuk mengenakan item Attack Speed agar serangannya semakin cepat dan sakit ketika menghadang musuh bahkan dari garis depan sekaligus.

Nah kali ini beberapa build item Zhask terbaik yang bisa kalian coba ketika memainkannya di Mobile Legends.

Swift Boots

Swift Boots memang merupakan item yang diperuntukan untuk marksman, namun karena Zhask merupakan hero mage yang cocok dengan Attack Speed, maka item ini bisa juga ia gunakan. Swift Boots memberikan +15 Attack Speed dan atribut +40 Movement Speed yang dapat membuatnya cepat berjalan.

Baca juga: Build Item Nana Marksman ML Tersakit Mobile Legends!

Feather of Heaven

Berikutnya ada item Attack Speed dari mage item. Feather of Heaven memberikan Magic Attack dengan Magic Damage yang dapat dikombinasikan denngan +30 Attack Speed, +65 Magic Power serta +5 Movement Speed. Item ini wajib untuk dikenakan oleh Zhask agar semakin sakit ketiba berubah wujud.

Windtalker

Walaupun memang merupakan item Physical, namun Windtalker juga dapat digunakan oleh Zhask. Item ini merupakan item dengan +40 Attack Speed dengan serangan Basic Attack yang dapat menimbul serangan splash. Wintalker dapat kalian beli oleh Zhask ketika di mid game.

Baca juga: 3 Item Kombo Heal Sustain Mobile Legends

Divine Glaive

Berikutnya ada Divine Glaive dengan efek serangan Magic Penetration tertinggi. Item ini dapat memberikan seangan +65 Magic Power dengan atribut +40 Magic Penetration  yang memiliki skill pasif ketika hero musuh memiliki lebih dari 70 HP maka efeknya sendiri akan meningkatkan damage sebanyak 30%.

Holy Crystal

Menjalan late game kalian bisa menggunakan Holy Crystal untuk menambah damage secara sighnifikan, Item ini merupakan item mage alternatif dari Blood Wings yang memberikan +100 Magic Damage yang dapat meningkat sekitar 21% hingga 35% seiring dengan bertambahnya level. Nah menggunakan Holy Crystal menjadi opsi terbaik untuk dikenakan oleh Zhask ketiba menunggu late game tiba.

Baca juga: Tips Bermai Brawl Mobile Legends, BP Auto Penuh!

Fleeting Time

Yang tearkhir di late game kalian bisa membeli Fleeting Time yang memiliki item Cooldown. Bagi kalian yang bertanya kenapa tidak membeli item CD di awal game? ya jawabanya adalah Zhask merupakan hero mage yang lebih mengutamakan Attack Speed sehingga penggunaan CD tak perlu digunakan di early game, sebaliknya, kalian bisa menggunakan efek CD di late game agar dapat memudahkan ketika teamfight.

Selain efek serangan yang sangat cepat, CD juga dapat memberikan spam skill yang cukup sering. Selain Fleeting Time memiliki skill unik yang dapat mereset CD ketika mendapatkan asssist atau kill.

Battle Spell Zhask Mobile Legends

Selain build, beberapa penyesuaian juga dapat kalian berikan pada Zhask ketika bermain di Mobile Legends. Berikut ini beberapa Battle Spell terbaik yang dibisa kalian gunakan untuk Zhask.

Inspire

Inspire menjadi battle spell yang paling banyak digunakan oleh kebanyakan user Zhask saat ini. Build item zhask mobile legends ini bisa digunakan untuk offlane yang memberikan kecepatan serangan serta damage yang cukup sakit.

Cara menggunakannya yakni ketika Zhask mengeluarkan ultimate dan menyerang musuh dengan serangan listriknya. Inspira dapat meningkatkan damage serta attack speednya.

Flicker

Kalian bisa menggunakan Flicker sebagai Battle Spell pertama untuk menambah survivality dari Zask. Flicker sendiri menjadi alternatif kedua dari inspire yang bisa kalian gunakan.

Flameshot

Pilihan ketiga, kalian bisa menggunakan Flameshot sebagai alternatif yang lain. Flameshot sendiri merupakan Battle Spell meta yang saat ini banyak digunakan oleh user Mage, nah Zhask juga bisa menggunaakn Flameshot sesuai dengan pilihan kalin. Namun kami lebih merekomendasikan Inspire

Emblem Set Zhask Mobile Legends

Berikutnya, agar semakin sakit dan kuat, kalian bisa menggunakan emblem set yang tepat. nah berikut ini beberapa rekomendasi emblem set serta talent yang bisa kalian gunakan Zhask.

Custom Mage Emblem

Zhask sangat mengandalkan magic damage, oleh karena itu satu pilihan yang tepat untuk kalian yakni menggunakan Custom Mage Emblem. Beberapa pilihan talent yang bisa kalian gunakan diantarnaya Impure Rage atau Mystery Shop. Namun jika kalian belum membuka talent ini kalian bisa menggunakan talent alternatif berikut.

Common Mage Emblem

Selain Custom Mage Emblem, kalian juga bisa menggunakan Common Mage Emblem. Emblem satu ini memiliki kelebihan lain yakni penggunaan mana yang sangat irit, dengan menggunakan emblem ini, kalian tak perlu menggunakan item mana tambahan ya.

Cara Bermain dan Gameplay Zhask Mobile Legends

Terakhir, kami akan memberikan beberapa gemplay terbaik untuk Zhask ketika dimainkan di Mobile Legends.

Zhask sangat kuat untuk melakukan push turrent sendirian, ia dapat digunakan sebagai offliner atau support untuk membantu marksman di botlane.

Diearly game, Zhask dapat membantu marksman untuk mengalahkan buff dan kemudian melakukan clear wave seperti biasanya. Usakan untuk terus mengikutu marksman kemanapun ia pergi, tugas kalian hanya membantunya.

Kemudina, jika marksman melakukan roaming, kalian bisa fokus untuk push turret saja. Paslanya ini merupakan kesempatan Zhask ketika semua musuh teralihkan. jika sudah berhasil maka bantulah team ketika melakukan teamfight.

Dilage game, Zhask akan semakin menyakitkan dengan damagenya yang sangab besar. Sebagai hero summoner, Zhask mampu unggul dalam teamfight dengan bantuan mosnter yang dipanggilnya. Oleh karena itu, selalu hadir dan siap dalam setiap teamfight menjadi salah satu cara terbaik untuk memainkan Zhask.

Nah itu saja build item, emblem, battle spell dan gameplay terbaik untuk hero Zhask di Mobile Legends. Untuk informasi tentang Mobile Legends lainnya silahkan pantau terus di Esportsku ya. Kami menyediakan informasi menarik seputar Mobile Legends setiap harinya.

MLmobile legendszhask