Kenapa Free Fire (FF) di Banned di India?

Baru-baru ini tersebarlah berita bahwa India melakukan banned terhadap Free Fire (FF). Persoalan mengenai kenapa FF di-banned di India masih dalam penyelidikan lebih lanjut.

Telah beredar berita bahwa Free Fire (FF) mendapatkan banned di India. Kali ini kami akan membahas kenapa Free Fire (FF) di-banned di India.

Free Fire (FF) merupakan game battle royale populer yang memiliki jutaan pemain aktif yang tersebar di berbagai belahan dunia.

Game battle royale ini menjadi menarik karena tak hanya menampilkan game shooter sebagaimana game shooter umumnya melainkan dengan menambahkan skill pada karakternya.

Itu membuat penguasaan di game ini tak hanya seputar strategi terkait rotasi ataupun senjata melainkan juga dengan penguasaan terhadap skill karakter.

Meskipun game ini begitu populer namun tetap saja ada negara yang memberikan respon yang berbeda terhadap game ini hingga melakukan banned terhadap game FF untuk diakses di negara itu.

Hal ini terlihat dari hilangnya laman game Garena Free Fire di Google Play Store server India. Para pemain FF India pun serius dalam mengikuti isu apakah benar FF sedang di-banned di negara tersebut.

Kenapa Free Fire (FF) di-Banned di India?
kenapa Free Fire (FF) di-banned di India

Baru-baru ini tersebarlah berita bahwa India melakukan banned terhadap Free Fire (FF). Persoalan mengenai kenapa FF di-banned di India masih dalam penyelidikan lebih lanjut.

Meskipun begitu sampai saat ini telah beredar beberapa spekulasi atau dugaan mengenai kenapa Free Fire mendapatkan banned di India, yaitu sebagai berikut.

  1. Dugaan Penjiplakan Konten Game PUBG
    Spekulasi pertama yang menjadi alasan kenapa game Free Fire di-banned ialah karena adanya perseteruan dengan game PUBG terbitan Krafton. Gugatan ini disebabkan adanya konten yang dianggap menjiplak konten dari game PUBG.
    Perseteruan Krafton PUBG dengan pihak Garena Fre Fire ini terjadi pada awal tahun 2022 ini.
  2. Adanya Konten Berbau Konspirasi Illuminate
    Dugaan kedua disebabkan karena Free Fire sempat mengeluarkan konten berbau konspirasi, yakni Illuminate. Permasalahan ini memamg cukup pelik beberapa waktu lalu di kalangan player FF.
  3. Gangguan Server Free Fire di India
    Dugaan ketiga ini cukup netral dibanding dua dugaan sebelumnya, yakni karena adanya gangguan server Free Fire di India. Disebabkan persoalan teknis terkait server inilah membuat laman game Garena Free Fire di Google Play Store server India jadi hilang.

Untuk informasi lebih jelas mari kita tunggu konfirmasi resmi dari pihak Garena Free Fire India terkait persoalan hilangnya laman game Garena Free Fire di Google Play Store di server negara India tersebut.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie