Browsing Kategori: "PUBG Mobile"
PUBG Mobile
Pubg mobile merupakan game battle royale yang terkenal saat ini. Nah, kami akan memberitahukan kalian berita menarik pubg mobile dan juga beberapa event terbaru pubg mobile. Esportsku akan selalu terupdate untuk hal ini
Fitur Victory Statue di PUBG Mobile untuk Selebrasi Kemenangan!
Kali ini kamu bisa pamer kemenanganmu di game PUBG Mobile dengan menggunakan fitur Victory Statue. Dengan fitur ini kamu bisa lakukan selebrasi ketika menang.
Alasan Mengapa Tidak Ada Vikendi di PMPL ID Season 3
Sesuai dengan informasi resmi terkait jadwal map PMPL ID Season 3 bahwa map Vikendi tidak dimasukkan sebagai salah satu map pertandingan turnamen bergengsi se-region Indonesia ini.
Now gg PUBG Mobile, Ini Cara Main PUBG di Browser Mudah
Melihat Now gg PUBG Mobile yang kita tau sekarang, ternyata Ini Cara kita Main PUBG Di Browser memang terdengar sangat mudah untuk kalian lakukan.
Mengenal Jenis Magazine yang Ada di PUBG Mobile
Dalam pencarian loot terbaik, kamu harus paham pula beberapa jenis senjata dengan attachment yang bisa dipakai untuk senjata tertentu. Salah satu attachment penting yang harus kamu ketahui jenisnya ialah magazine senjata.
Perlukah Payung Hukum Membatasi Top Up Free Fire, PUBG Mobile, dan Mobile Legends?
Dengan maraknya pemain game online dengan mata uang premium di Indonesia tentunya hal ini cukup bermasalah. Sebut saja game-game yang marak dimainkan oleh pemain Indonesia, terutama anak kecil yang mana dapat dibilang sedikit…
7 Perbedaan Free Fire Dengan PUBG Mobile, Apa Saja Ya?
Esportsku bakalan ngejelasin tentang Perbedaan Free Fire Dengan PUBG Mobile yang keduanya sama-sama game Battle Royale. Nah, kira-kira apa yang membedakan antara game Free Fire dengan game PUBG Mobile. Bagi yang sudah…
Berapa MB Aplikasi PUBG Mobile Lite?
Untuk membuktikan seberapa ringannya game PUBG Mobile Lite, kita bisa cek dari berapa besar ukuran MB dari aplikasi game battle royale populer ini.
Kelebihan PUBG Mobile Versi Korea Dibandingkan Versi Global
Ternyata selain Game For Peace yang merupakan versi China dari PUBG Mobile, game ini juga tersedia di versi Korea dan ada keunggulannya pula ketimbang versi globalnya.
10 Skin Termahal Di PUBG Mobile
Skin yang hadi pada game PUBG Mobile memang bagus, bahkan kalian juga bakalan tau kalau ada 10 yang Termahal. Tentu saja Skin ini, memang terkenal keren.
Mengenal Stats Senjata MG3, LMG Terbaru PUBG Mobile
Di versi 1.5 Ignition, PUBG Mobile perkenalkan senjata MG3. Senjata LMG ini memilki stats dan spesifikasi barbar dan menjadi saingan dari M249.
Daily Special Bundle PUBG Mobile, Dapatkan UC Hanya Dengan 3 Ribu Rupiah Setiap Harinya!
Lantas bagaimana jika kamu bisa dapatkan UC, Premium Crate Coupon Scrap, dan juga Silver hanya dengan 3 ribu rupiah?
5 Fakta Senjata VSS di PUBG Mobile, Sniper Serba Guna!
VSS (Vintovka Snayperskaya Spetsialnaya) merupakan senjata jenis sniper yang tersedia di game PUBG Mobile. Sebagai sniper, VSS sering diremehkan dan masuk ke senjata underrated di kelas sniper. Berikut ini 5 fakta senjata VSS…
Cara Dapatkan Grafiti Spiderman: No Way Home di PUBG Mobile
Saat ini kolaborasi PUBG Mobile dengan film Spiderman: No Way Home sudah dimulai. Salah satunya yang mengawali kolaborasi ini ialah hadirnya event kolaborasi di game saat ini dengan menyediakan grafiti Spiderman.
Borong UC dari UC Station PUBG Mobile, Banyak Bonus!
Untuk kamu yang mengejar promo UC, kali ini PUBG Mobile menghadirkan UC Station yang merupakan pom UC untuk melakukan top up UC dengan menghadirkan promo bonus hingga 200%.
Bermain PUBG Mobile dengan Mouse dan Keyboard, Berbahaya?
Dengan durasi match yang panjang untuk sebuah game mobile, pemain PUBG Mobile akan lebih mudah pegal dan kelelahan. Terutama soal tangan yang selalu menggenggam ponsel.