Rockstar Hapus GTA Vice City Mobile Dari Play Store

Penasaran Rockstar Hapus GTA Vice City Mobile Dari Play Store? kita simak semua itu pada penjelasan yang ada disini.

Perkembangan update yang terus berjalan dalam sebuah game akan terus bertambah dalam jumlah yang banyak. Lalu mengetahui Rockstar Hapus GTA Vice City Mobile Dari Play Store, menjadi sebuah game Legend dan telah hilang dari Mobile. Penghapusan ini juga memiliki alasan, meskipun pada akhirnya memang tidak terduga juga.

Banyak sekali perkembangan game yang muncul sekarang ini, bahkan untuk Grand Theft Auto yang sudah memiliki versi beragam. Salah satu dari Game Legendaris anak rental PS 2, merupakan salah satu Nostalgia juga ketika memainkan game ini untuk mencari kesenangan.

Lalu melihat Cheat Grand Theft Auto yang sangat banyak, bahkan masih bisa kita gunakan kalau ingin bermain santai dalam game tersebut. Karena memang dari kemunculan Rockstar yang akan terus memberikan banyak game lain, sehingga kita hanya tinggal menunggu perkembangan yang akan terjadi.

Tapi ternyata Rockstar Hapus GTA Vice City Mobile Dari Play Store, karena memiliki beberapa alasan yang mungkin juga kuat. Meskipun pada akhirnya kita akan tau, kalau game ini terhapus ada sesuatu yang jauh lebih bagus lagi untuk game tersebut nantinya.

Rockstar Hapus GTA Vice City Mobile Dari Play Store

Rockstar Hapus GTA Vice City Mobile Dari Play Store

Pada waktu perilisan game terbaru Rockstar yang bernama GTA Trilogy Edition, memang mendapatkan banyak Respon Positif ataupun Negatif. Bahkan setelah Game tersebut Rilis juga, banyak yang tidak sadar jika Rockstar Hapus GTA Vice City Mobile dari tempat download semua orang.

Tentu saja ini merupakan hal yang cukup mengejutkan atas kejadian tersebut, banyak juga player yang merasa kaget dengan hal seperti ini. Baik mereka yang memang Fans GTA ataupun hanya Vice City Saja, bahkan ada banyak yang tidak terima dengan hal tersebut.

Sebenarnya kejadian ini bukan cuma pada Vice City, San Andreas dan Liberty City juga menerima Dampak penghapusan itu. Platform mobile memang pertama kali kena hapus, lalu selanjutnya versi Original dari game ini pada beberapa Platform juga terhapus.

Karena kekesalan dari banyak orang, Akhirnya Rockstar juga meminta Maaf dengan mengembalikan Versi Original dari game tersebut. Hanya saja untuk Android memang sedikit terlambat pada saat ingin kembali, namun bulan Lalu semua sudah kembali Normal.

Tujuan dari Rockstar Hapus GTA Vice City Mobile dari Play Store karena ingin membawa Versi Trilogy Definitive Edition ke versi Mobile Juga. Baik Android ataupun iOS nanti, bisa merasakan juga keseruan game GTA tersebut dengan Versi yang jauh lebih Upgrade lagi.

Mungkin karena ingin mengubah era GTA Lama menjadi lebih HD dan bagus, ini yang Rockstar Ambil resikonya juga. Namun dari segi tujuan juga memang tepat, agar kalian para pengguna dari Android ataupun iOS dapat merasakan juga game tersebut.

Namun karena sempat menerima banyak Kritikan tentang game versi Original terhabus, akhirnya Rockstar tetap mempertahankannya. Sehingga Mobile juga nanti akan mempunyai 2 Versi pada game GTA tersebut, Definitive dan Original.

Karena juga masih ada beberapa Project lainnya dari Rockstar, agar bisa mengembangkan game GTA untuk kedepannya. Karena dikabarkan juga, kalau GTA 6 sudah mulai tahap produksinya dan beberapa Bocoran tentang apa yang akan hadir nanti.

Setelah mengetahui Rockstar Hapus GTA Vice City Mobile Dari Play Store, kalian bisa langsung Cek kedalam Playstore untuk melihat. Game ini memang begitu legendaris juga, sehingga kita yang main dan kehilangan mungkin merasa terheran juga kenapa bisa terjadi.

Lalu kalian bisa juga mencoba Game Open World Terbaik yang bisa kita mainkan kalau bosan. Karena memang dengan penggunaan tersebut juga, nanti akan ada banyak hal menarik yang bakal kita temukan dari game ini.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie