3 Cara mengatasi Dollar Kuning di YouTube

Share This Post

YouTube ini memang menjadi salah satu platform yang cukup mendunia. Kali ini kita akan lihatkan 3 Cara mengatasi Dollar Kuning di YouTube. Tentunya dengan cara-cara berikut ini bisa kalian coba nantinya.

YouTube merupakan platform yang cukup populer dan sering dipakai di seluruh dunia. Platform yang menampilkan konten-konten vidio tersebut memang menjadi hal yang penting untuk membantu para pemirsanya.

Kali ini kita akan cara untuk mengatasi dollar kuning di YouTube yang bisa kalian ketahui. Tentunya hal tersebut akan kita bahas pada artikel dibawah ini, simak penjelasannya berikut ini.

3 Cara mengatasi Dollar Kuning di YouTube

Memang kalian para penikmat YouTube pasti sering mendengar dengan namanya Dollar kuning, hal tersebut diartikan bahwa vidio dari para konten kreator yang mendapatkan dollar kuning yang kemungkinan nantinya tidak akan menampilkan iklan secara 100% nantinya. Berikut ini adalah beberapa cara untuk bisa terhindar akan dollar kuning tersebut:

Ajukan Banding

Ketika sedang direview oleh pihak YouTube yang dilakukan oleh AI (Artificial Intelligence) memang sepenuhnya tidak akurat. Hal tersebut pun juga diakui oleh YouTube, maka dari itu kalian dapat memberikan banding terhadap vidio yang terkena dollar Kuning. Dimana kalian bisa dengan kunjungi situs studio.youtube.com dan pilih vidio yang mendapatkan masalah tersebut dengan pilih monetisasi dan pilih banding tunggu hingga proses selesai.

Review Vidio

Kalian bisa review atau tinjau untuk lolos dari Dollar kuning dimana kalian bisa bukan situs studio YouTube dan pilih vidio kalian untuk non aktifkan monetisasi, ubah judul, deskripsi, tag dan thumbnail dan tunggu hingga proses selesai lalu aktifkan kembali monetisasi. Hal tersebut bisa untuk mereview ulang dari AI YouTube jika melanggar ataupun tidak untuk syarat dari dollar kuning.

Isi Self Sertifikasi

Untuk bisa terhindar dari namanya dollar kuning bisa dengan mengisi self sertifikasi dengan lengkap tentunya. Nantinya pihak YouTube bisa untuk review dan semakin bagus ratingnya maka akan terhindar dari dollar kuning.

Itulah penjelasan mengenai deretan cara untuk mengatasi dollar kuning di YouTube yang bisa kalian coba kali ini. Tentunya dengan kalian mengetahui cara-cara tersebut bisa untuk terhindar dari yang namanya dollar kuning tersebut dan mengatasinya.

Related Posts