15 Hero Counter Alice Mobile Legends (ML)

Pada kesempatan kali ini deretan hero yang mampu melakukan counter hero mage Alice dengan skill dengan mudah di Mobile Legends.. Bahkan diantaranya ada hero yang jarang digunakan atau kurang populer.

Alice sangat kuat, kalian harus menggunakan deretan Hero Counter Alice Mobile Legends (ML) berikut ini.

Mobile Legends merupakan salah satu game MOBA yang banyak dimainkan saat ini, game satu ini memiliki banyak hero-hero yang keren, dan salah satunya adalah Alice sang penghisap darah pada game Mobile Legends.

Kalian pasti sudah tidak asing lagi dengan hero penghisap darah ini, Alice. Dengan skill penghisap darah itu membuat Alice ditakuti banyak hero, bahkan skill ultimate milik Alice mampu menghisap habis darah tim musuh yang berada dalam jangkauan hero mage satu ini.

Alice merupakan mage lini depan yang dapat dimainkan sebagai tank. Tetapi kelemahan dirinya adalah di skill yang membuatnya sustain, yaitu spellvamp. Kelemahannya ini seringkali dimanfaatkan oleh lawannya Alice ini.

Pada kesempatan kali ini deretan hero yang mampu melakukan counter hero mage Alice dengan skill dengan mudah di Mobile Legends.. Bahkan diantaranya ada hero yang jarang digunakan atau kurang populer.

Berikut ini deretan hero counter Alice terbaik yang bisa kalian gunakan dalam suatu gameplay di Mobile Legends. Pastikan kalian mencatatnya ya dan jangan sampai lupa. Melawan Alice bukan hal yang mudah.

Langsung saja simak dibawah ini tentang counter alice mobile legends (ML) :

Daftar Hero Counter Alice Mobile Legends (ML)

Atlas

Build Item Atlas ML Terbaik Top Global Mobile Legends

Atlas merupakan hero pertama yang mampu melakukan counter pada hero Alice, kemampuan Atlas cukup murip seperti Franco yang mana dapat menarik lawan dan melakukan ganking oleh team. Ketika Alice terkena fatal link dari Atlas, maka Atlas akan membuat Alice terkena Crowd Control sehingga cukup sulit untuk melakukan serangan balik.

Menggunakan Pasif dari Atlas yang akan memberikan Freeze kepada Alice, tentu saja ini akan membuatnya jadi semakin sulit bergerak. Bahkan kemampuan dari Alice tersebut ga bakalan terasa sulit untuk kita lawan dengan hero ini.

Saber

Assassin ML Terbaik Push Rank Season 15 Mobile Legends!

Sebagai lockter terbaik di Mobil Legend ini, Saber masuk ke dalam list hero yang mampu mengcounter pada hero Alice. Saber mampu melakukan lock pada hero mage satu ini dan membuatnya mati dengan cepat. Dengan di lock oleh Saber, Alice tidak bisa berpindah tempat apalagi menghisap darah dari musuhnya. Maka, menggunakan Saber sebagai hero counter alice adalah pilihan yang bagus.

Aurora

Lima Hero Mage Terbaik Mobile Legends

Aurora mampu melakukan counter pada Alice. Saat Alice akan melakukan skill ultinya, kalian bisa bergerak menggunakan Aurora dan melakukan Lock pada Alice. Sehingga hero mage tersebut membatalkan skill ultimatenya, karena tidak bisa bergerak lagi. Saat itu juga waktu terbaik untuk menyingkirkan Alice, dengan memberinya serangan ultimate miliki Aurora.

Franco

Meski Franco masuk ke daftar hero tank yang tidak populer di Mobile Legends, hero satu ini mampu membuat Alice mati dengan cepat loh. Hero ini bahkan di claim cocok untuk membuat hero mage itu tidak berkutik dan stuck ditempat dengan menggunakan kemampuan stun milik Franco. Dengan begitu, hero lain di tim kalian bisa menghabisinya dengan cepat dan pasti membuatnya jengkel.

BACA JUGA: Item Build Alice Mobile Legends, Mage ML Tanker

BACA JUGA: Jadi Hero Tank ML, Alice Kini Dapatkan Buff Di Mobile Legends(

Nana

Item ML OP Untuk Comeback Mobile Legends

Senagai Hero support, Nana masuk juga ke daftar hero yang mampu melakukan counter pada Alice . Nana adalah satu satunya hero di Mobile Legends yang mampu melakukan transformasi. Nana Mampu mengubah musuhnya menjadi kucing jika tersentuh oleh Nana. Dengan begitu akan mendapatkan damage karena tidak bisa bergerak. Dengan kemampuan milik Nana ini, Alice dapat dengan mudah ditaklukan dan membuatnya sangat jengkel nantinya.

Kaja

Cara Counter Ultimate Kaja Mobile Legends!

Berikutnya adalah Kaja yang merupakan salah satu hero counter terbaik yang ada di Mobile Legends, Kaja mampu menyergap dengan menyerang Alice dengan sangat mudah, hero satu ini mampu mnegalahkan hero lincah sekalipun.

Walaupun Alice terbilangm memiliki skill teleport, namun dengan menggunakan kemampuan Suppresed yang dimiliki oleh Kaja, Alice dapat mampu dengan mudah untuk mengalahkan Kaja dalam suatu pertandingan di Mobile Legends.

Barats

Hero Eksekutor Terbaik Mobile Legends (ML)

Berikutnya adalah Barats yang merupakan hero yang sanggup untuk melakukan counter pada Alice. Dengan menggunakan Ulitmate Barats, Alice akan dilahap dengan nikmat dan mengagalkan ultimate yang dikeluarkan oleh Alice.

Barats kemudian akan memberikan serangan damage yang besar dana melemparkannya pada area dinding dan Alice akan mendapatkan efek suppresed, tentu saja dengan combo tersebut akan sulit untuk Alice dalam permainan. Untuk counter Alice, kalian bisa menggunakan Barats.

Moskov

Masalah lifesteal menjadi salah satu kemampuan dari Alice, kalian bisa beradu lifesteal dengan moskov, terlebih ketika Moskove menggunakan item sea halberd maka akan sangat mudah baginya untuk mengalahkan Alice dalam suatu pertandingan di Mobile Legends.

Alice akan terkena serangan ketika ia menggunakan ultimatenya, kedua hero ini ketika bertarung satu lawan satu akan menunjukan keunggulan dalam mendapatkan lifesteal, tentu saja Moskov akan mudah memang karena memiliki damage sekaligus lifesteal yang kuat. Ia juga memiliki CC dengan menancapkan alice ke tembok.

Jawhead

jawhead mobile legends

Berikutnya adalah Jawhead yang juga merupakan salah satu counter terbaik untuk mengalahkan Alice. Dengan menggunakan serangan yang dimiliki oleh Jawhead akan membuat alice terpental ke area yang ditentukan.

Kegunaan skill Ejector dari Jawhead sangat cocok untuk mencounter Alice. Ketika alice menggunakan ultimate yang dimilikinya, Alice bisa kalian lempar oleh jawhead sehingga ultimate Alice tidak bisa mencapai rekan tim kalian.

Minsitthar

Terakhir ada Minsitthar yang merupakan salah satu hero counter yang bisa kalian gunakan untuk mengalahkan Alice dalam suatu pertandingan Mobile Legends. Alice merupakan hero dengan kemampuan teleport dan kemudian masuk ke arah kerumanan lawan dan menghisap semua yang ada.

Namun hal tersebut tidak berlaku pada Minsitthar, ketika Alice mendeka, Minsitthar dapat dengan mudah mencegah Alice dengan menggunakan Ultimate, dalam Ulitmate Minsitthar semua hero tidak dapat menggunakan skill miliknya dana akan terus menerus mendapatkan serangan.

Baxia

Hero Alice ini memiliki sebuah ultimate yang menyerap HP musuh menjadi Heal untuknya. Namun kalau sudah bertemu dengan Baxia, kemampuan tersebut tidak akan berguna dan cukup terasa sedikit efek untuk dirinya. Mengingat kalau Baxia ini termasuk Hero dengan Pasif anti regen dalam jumlah besar, tentu saja akan berikan pengaruh besar pada Alice.

Bahkan dengan kemampuan Alice sendiri, kalau sudah kena Skill Baxia mungkin bakalan sulit untuk melawan balik. Sebab serangan Baxia dengan Skill apalagi Ultimate, pastinya bakal terus kasih serangan berdampak pada Regen yang akan Alice terima nanti juga.

Esmeralda

Hero Cocok Menggunakan Item Blood Wings

Kemampuan Alice dalam menyedot HP musuh memang sangat besar, namun ketika sudah bertemu Esmeralda pasti rasanya akan berbeda banget. Sebab Esmeralda akan mempunyai HP Shield dalam jumlah besar, meskipun beradu sekalipun pasti Alice tidak bisa unggul dari segi manapun.

Build sudah jadi sekalipun, Esmeralda masih unggul dalam menghadapi Musuh sepertinya karena bisa kasih Shield kepada Alice. Lalu saat Shieldnya sudah banyak, kita bisa gantian untuk menghisap Shield yang sebelumnya sudah kita kasih padanya agar menggunakan Skill 1 yang menjadikannya milik sendiri.

Lunox

Hero yang bernama Lunox mempunyai total Damage Magic yang sangat besar, bahkan jika sudah mengeluarkan Sisi kegelapan dari Skillnya tersebut. Lunox sendiri bisa menghindari Skill Ultimate Alice dengan mudah, karena kita tinggal pakai Skill Ultimate mode Cahaya untuk melakukan Itu.

Jika Alice mengejar kalian persiapkan Skill kegelapan untuk mempersiapkan serangan. Nanti saat Jarak Ultimate alice kena kalian, langsung Dash pakai Ultimate kegelapan dan Spam Skill 2 untuk kasih Damage besar kepada Alice yang tidak berhasil menyerap HP dengan Ultimatenya tersebut.

Dyrroth

Serangan dan Lifesteal yang Dyrroth miliki memang besar, itulah kenapa Kemampuan ini mampu mengcounter hero Alice dengan cukup mudah. Cuma harus pastikan jika kalian bisa dengan tepat memberikan Defense Broke kepada Alice dengan Skill 2 secara pas. Lalu kita bisa langsung melakukan serangan kedepan, untuk hasilkan damage yang besar.

Meskipun Alice menggunakan Ultimate untuk menyerap HP Dyrroth, tetap saja kemampuan Dyrroth bisa mengembalikan HP tersebut dengan cepat. Lalu sebagai pengakhir dari Alice, kita lakukan Skill 2 dan Arahkan kepada Alice, Ultimate dan Skill 1 untuk finishnya.

Edith

Sebagai hero tank dengan kemampuan Marksman yang kuat, Edith mampu memberikan perlahan yang kuat terhadap Alice dalam pertandingan. Meskipun hanya Unggul jika duel pakai Mode Marksman, namun saat Tank juga bisa mengganggu pergerakan Alice dangan menggunakan Skill 2 dan 1 untuk kasih CC.

Bahkan saat Ultimate sekalipun akan terjadi Dua Magic Damage yang bertarung, bahkan keunikan Edith adalah HP Melemah damagenya makin tinggi. Mungkin hal seperti ini tidak akan mengalahkannya secara Instant, namun secara perlahan kita bisa memberikan total damage yang cukup pas untuknya.

Nah itulah deretan hero yang mampu untuk melakukan counter pada hero Alice yang mana merupakan mage tank sang penghisap darah pada game Mobile Legends, dengan menggunakan hero berikut kalian tidak akan sulit untuk mengalahkan Alice ketika teamfight.

Sebenarnya Alice juga tidak perlu kalian counter mengingat hero yang satu ini jarang sekali digunakan. Selain itu Alice berada di tier bawah dan tidak menarik untuk digunakan di rank tinggi berkat skillset miliknya yang dianggap lemah.

Jangan lupa untuk follow instagram resmi kami di Esportsku (@esports.ku) dan kunjungi terus website kami untuk mendapatkan informasi terbaru seputar game lainnya. Stay Tune!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie