Media Berita Esports Indonesia

ReXONA Akan Jadi Sekuel Terbaru Dari Game Brave Frontier!

Pihak Developer Kembali Mengumumkan Sekuel Terbaru Dari Game Brave Frontier Yang Bernama ReXONA.

Ingin membaw a era baru, ternyata developer dari game Brave Frontier memberikan update terbaru seputar sekuelnya nanti.

Walaupun era ke dua dari sekuel Brave Frontier masih banyak di mainkan hingga saat ini.

Namun pihak developer tidak ingin berpuas diri mengenai hal tersebut, nyatanya mereka ingin mengembangkan gamenya laebih jauh lagi.

Dengan rilisnya update terbaru ini membuat penggemar semakin antusias untuk memainkan gamenya nanti.

Kesuksesan Sekuel Game Brave Frontier!

Setelah kesuksesan dari game Brave Frontier banyak yang mengira bahwa sekuel gamenya tersebut akan berhenti di tengah jalan.

Baik yang kita ketahui bahwa Brave Frontier 2 memang tidak terlalu bagus di pasar gaming.

Namun sepertinya itu tidak membuat pihak developer berhenti untuk berinovasi lebih dalam lagi terkait sekuel yang akan datang.

AYO BACA INI :  5 Game Android yang Sedang Pre-Register Saat Ini yang Wajib Kamu Coba, Ada PUBG New State!

Dengan mengusung grafis 3D yang luar biasa, maka tidak heran sekuel terbaru yang bernama ReXONA kembali di gembor gemborkan.

Bahkan banyak yang meemberikan pendapat bahwa sekuel ini mungkin lebih baik dari segi visual dari sekuel sebelumnya.

Game Action Brave Frontier: ReXONA

Kalau soal gameplay pertarungan, nampaknya pihak developer benar benar ingin membuat kejutan bagi penggemarnya.

Lantaran di game terbaru yang di beri nama Brave Frontier: ReXONA, pihak developer tidak setengah setengah dalam menambahkan fiturnya.

Terlebih lagi grafis 3D yang di pakai juga mantap banget, membuat keselarasan untuk actionya RPGnya sendiri.

AYO BACA INI :  Sekiro Shadows Die Twice, Game Samurai dengan Story Terbaik!

Namun jangan salah sangka, fitur fitur ynag dulu juga akan kalian dapati di dalam sekuel terbaru game Brave Frontier: ReXONA ini.

Terdapat Berbagai Elemen Yang Berbeda!

Game ini tetap menggunakan sistem elemnt seperti Brave Frontier dari sekuel sebelumnya.

Di mana setiap elemen nantinya memiliki beberapa keistimewaan diantaranya yaitu Fire, Water, Earth Thunder, Light dan juga Dark.

Untuk detail lainya akan terdapat 4 Faction yaitu Guild, Order, Force dan juga Family.

Selain itu ada tambahan fitur terbaru yang bernama Plater Housing.

Pada fitur baru tersebut para pemain bebas untuk mendekorasi rumah seperti apa yang mereka inginkan.

Dengan tambahan fitur baru tersebut, nantinya pemain akan memainkan game tersebut lebih personal lagi.

AYO BACA INI :  Open World Games Spesifikasi Low End PC 2020!

Lantaran menghadirkan nuansa yang cukup berbeda hingga ke personal dari pemain itu sendiri.

Namun yang perlu kalian ingat bahwa game Brave Frontier: ReXONA ini kemungkinan besar akan di rilis untuk region jepang saja.

Masih belum ada ketentuan yang pasti apakah game ini akan di rilis secara global atau tidak.

Karena masih menunggu keputusan dari pihak developer itu sendiri.

Mungkin saja jika respon dari penggemar bagus, nantinya pihak developer akan merilisnya secara global juga.

Itulah penjelasan singkat mengenai sekuel terbaru dari game Brave Frontier: ReXONA, bagaimana apakah kalian tertarik untuk memainkanya?

Tinggalkan pesanan