Media Berita Esports Indonesia

X-Borg Dibuff Hybrid Damage Terbaru Mobile Legends (ML)

Kali ini X-Borg Dibuff Hybrid Damage Terbaru Mobile Legends (ML). Simak penjelasannya berikut ini.

Mobile Legends sudah merilis banyak sekali update baru yang sangat keren untuk kalian coba. Lalu kemunculan X-Borg Dibuff Hybrid Damage Terbaru Mobile Legends (ML), akan memberikan perubahan kepada Meta yang muncul untuk hero tersebut. Buff terbaru untuk hero Fighter tersebut akan cukup memiliki perubahan.

Hadirnya beberapa Update baru yang muncul di Mobile Legends ini, semua memang berdasarkan dengan beberapa fitur yang muncul. Karena Event yang memang sudah seru banget, kalian juga akan langsung main deh sama beragam misi dari sini kalau sudah muncul.

AYO BACA INI :  10 Hero Combo Lapu-Lapu Mobile Legends (ML)

Apalagi melihat sebuah Tipe Role Hero Mobile Legends yang semakin banyak, akan memudahkan para player untuk menghadapi Musuh tersebut. Mengikuti perkembangan yang sudah ada ini, bisa menambah keseruan para dalam mempelajari role hero tersebut juga.

Terutama dengan hadirnya Buff X-Borg tersebut memang membuat perubahan ini cukup besar mengenai perubahan tersebut. Sehingga banyak yang bilang kalau ini cukup mengubah meta, karena hadir pada saat belum munculnya sebuah Update besar dari game itu.

AYO BACA INI :  5 Hero ML Tank Wajib Revamp Mobile Legends

X-Borg Dibuff Hybrid Damage Terbaru Mobile Legends (ML)

Dalam update terbarunya di Patch Notes 1.7.04 Advance Server X-Borg mendapatkan buff cukup signifikan seperti berikut:

[X.Borg]

Kami meningkatkan pengalaman gameplay X.Borg dengan meningkatkan mobilitasnya dan memperluas opsi build-nya.

[Pasif]

X.Borg sekarang dapat dengan bebas bergerak saat memulihkan Armor Firaga miliknya.

[Skill 1]&[Ultimate]
AYO BACA INI :  Tidak Banned Estes, Penyebab RRQ Kalah Sebut OhMyV33NUS

Skill 1 dan Ultimate X.Borg sekarang juga mendapat manfaat dari Magic Power-nya.

Dengan buff tersebut nantinya X-Borg bisa menggunakan item Magic Damage sehingga nantinya X-Borg memiliki Hybrid damage. Hal tersebut tentunya bakal merepotkan tentunya untuk para tanker untuk bisa menahan damage dari X-Borg. Apalagi X-Borg juga memiliki True Damage yang cukup mengerikan untuk Tanker.

Itulah penjelasan mengenai buff terbaru untuk hero X-Borg kali ini. Bagaimana menurut kalian dengan buff tersebut?

Tinggalkan pesanan

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima! Detail Tetang Cookie