Browsing Kategori: "PUBG Mobile"
PUBG Mobile
Pubg mobile merupakan game battle royale yang terkenal saat ini. Nah, kami akan memberitahukan kalian berita menarik pubg mobile dan juga beberapa event terbaru pubg mobile. Esportsku akan selalu terupdate untuk hal ini
ONIC Axe Ambil Alih Klasemen Day 2 League PMVB Season 1 PUBG Mobile
Sabtu (28/5) tim PUBG Mobile ladies ONIC Axe berhasil ambil alih klasemen day 2 dari AE Dione di babak League PMVB Season 1.
Pevita Pearce Bergabung dengan Morph Team Divisi PUBG Mobile Ladies
Aktris Pevita Pearce akan Bergabung dengan Morph Team Divisi PUBG Mobile Ladies. Kita lihat saja aksi dari Pevita Pearce dengan Morph team.
Tertahan di Posisi ke-16, Inilah Target Morph di Minggu Pertama PMVB Season 1 PUBG Mobile
Minggu pertama babak liga PMVB Season 1 telah berjalan selama dua hari pertandingan. Tim PUBG Mobile Morph justru tak memiliki target yang terkesan muluk di minggu pertama ini meski saat ini mereka tertahan di posisi ke-16…
Bermain dengan Ryzen dan Luxxy di Timnas, GenFos Belum Minat ke Bigetron RA PUBG Mobile
Meski telah berhasil meraih emas di kategori Team PUBG Mobile ternyata ION GenFos belum minat bermain di Bigetron RA PUBG Mobile.
Tips Chicken Dinner di Livik Versi Resmi PUBG Mobile
Dengan hadirnya Livik versi resmi yang membawa berbagai perubahan di dalamnya, pemain PUBG Mobile perlu tips chicken dinner yang berbeda di map tersebut.
AE Dione Dapatkan Poin Penuh di Minggu Pertama PMVB Season 1 PUBG Mobile
Minggu (29/5) pertandingan hari ketiga yang merupakan matchday terakhir minggu pertama telah selesai diadakan. Hasilnya tim PUBG Mobile ladies Alter Ego, yakni AE Dione dapatkan poin penuh di minggu pertama liga PMVB Season…
2022 PMPL SEA Championship Spring Segera Dimulai, SVAFVEL: Indonesia Patut Waspadai D’Xavier
Pemain NFT Esports yang menjadi atlet Timnas PUBG Mobile Indonesia di SEA Games 31 lalu, SVAFVEL berikan pesan untuk tim-tim Indonesia agar mewaspadai D'Xavier asal Vietnam di ajang 2022 PMPL SEA Championship Spring…
Lebih Nyaman Main Solo Atau Team? Ini Jawaban Alan “Satar” PUBG Mobile
Ditemui di acara penyambutan atlet SEA Games PUBG Mobile, Alan "Satar" sebagai pemain yang mendapatkan medali perak merasa baik permainan Solo ataupun Team, keduanya sama-sama nyaman untuk dijalanin dalam kompetisi.
Tanggapan BTR Devildust Soal Perubahan Belletron ke Bigetron PUBG Mobile
Terkait perubahan nama tim dari Belletron ke Bigetron Ace, roster tim ladies tersebut, Devildust dak merasakan adanya perbedaan terkait strategi di dalam tim PUBG Mobile ini.
Alan “Satar” Jelaskan Kesulitan Tim Indonesia 1 di SEA Games PUBG Mobile
Terkait hasil yang kurang memuaskan di kategori Team PUBG Mobile saat SEA Games 31 lalu, Alan "Satar" jelaskan kesulitan tim Indonesia 1 ialah kurangnya beradaptasi dengan gameplay.
Pengaturan Sensitivitas PUBG Mobile Versi DX Rabiz
Kali ini pro player PUBG Mobile yang akan membagikan pengaturan sensitivitas yang digunakannya ialah pemain D'Xavier asal Vietnam, yakni DX Rabiz.
Tergabung di Timnas, Begini Tanggapan Alan “Satar” Soal Dream Team PUBG Mobile Indonesia
Menanggapi pandangan soal dream team PUBG Mobile Indonesia, Alan "Satar" sebagai pro player tak memiliki anggapan seperti itu.
Bocoran Lucky Spin Juni 2022 PUBG Mobile, Skin AKM Api!
Jelang pergantian ke bulan Juni 2022, terdapat bocoran bahwa PUBG Mobile akan hadirkan skin senjata AKM dengan tema api pada penawaran Lucky Spin berikutnya.
Pevita Pearce hanya pemanis di Morph Team PUBG Mobile?
Pevita Pearce disebut-sebut hanya sebagai pemanis saja di Morph Team PUBG Mobile? satu rekan timnya P1nky Menjawab pernyataan tersebut.
Klaim Skin Jaket & Kacamata Gojek x PUBG Mobile Gratis
Skin Jaket & Kacamata Gojek spesial kolaborasi PUBG Mobile Gratis, sudah pasti kalian bisa melakukan Claim dengan mudah.