Siapa Itu Guoba Di Genshin Impact, Ayo Cari Tau!

Penasaran Siapa Itu Guoba Di Genshin Impact? kita simak penjelasannya pada artikel sekarang juga.

Genshin Impact selalu menghadirkan banyak Kisah dan Story menarik. Apalagi mengetahui Siapa Itu Guoba Di Genshin Impact, tentu saja ini yang akan membuat kalian penasaran dan Ayo Cari Tau semuanya. Biar nanti ketika kalian main, tau semua alur dari game ini ga sulit.

Bahkan untuk menjalani setiap hal dan Quest dalam game Genshin Impact sendiri, kita memang akan mengetahui setiap sudut dan cerita menarik. Semua yang hadir dalam game ini, memang penuh misteri dan beberapa hal unik untuk bisa kita ketahui dan kalian harus tau ya.

Apalagi mengetahui Urutan Banner Genshin Impact Dari Dulu Sampai Sekarang, bahkan akan menjelaskan kepada kalian semua yang tau kalau ini memang cukup menarik. Bahkan kalian pastinya tidak akan mau melewatkan karakter limited, apalagi kehadirannya tidak lama.

Termasuk untuk mengetahui Siapa Itu Guoba Di Genshin Impact, pastinya banyak yang mencari tau kebenanran Guoba. Terutama ketika muncul dalam Event baru ini, kalian harus melihatnya biar lebih kenal soal Guoba salah satu dari hewan paling lucu di Genshin Impact.

Siapa Itu Guoba Di Genshin Impact

Siapa Itu Guoba Di Genshin Impact

Untuk keadaan biasa seperti sekarang mah, pasti banyak yang mengira kalau Guoba merupakan Keluarga sejenis Panda berwarna Orange. Tapi sebenarnya Guoba yang terkenal dekat dan menjadi bagian keluarga Xiangling ini, salah satu dari Dewa yang terkenal dalam sejarah Liyue.

Namun karena beberapa hal memang terbilang kalau Guoba ini, terbilang mulai luntur dari hal tersebut dan hampir terlupakan. Guoba ini merupakan Dewa Tungku atau God Of Stove, Madame Ping menjelaskan kepada kita ketika kalian bermain dalam Event Moonchase terbaru.

Guoba yang dulunya adalah Dewa berukuran Raksasa, memang terlihat cukup besar. Namun sebenarnya Dewa tersebut dapat mengubah tubuhnya menjadi kecil dan membantu warga yang kesusahan. Banyak cerita yang Madame Ping ceritakan, tentang Dewa Tungku tersebut.

Dirinya memang selalu memasak dan mengajari Rakyat Liyue tentang banyak hal, terutama untuk menyiapkan masakan lezat. Namun saat Liyue mendapatkan serangan Wabah dan bencana, akhirnya Dewa Tungku atau Guoba ini mengorbankan Dirinya dan kekuatannya hilang.

Siapa Itu Guoba Di Genshin Impact

Sehingga dia akhirnya berubah menjadi Hewan yang kecil, mirip seperti Panda dan semua ingatannya memang memudar. Dirinya tinggal dan tidur dalam sebuah Kuil, sampai ketika terbangun dia memakan sebuah makanan yang dibawa oleh Xiangling masih kecil.

Guoba mengikuti Xiangling sampai sekarang, bahkan menemaninya terus hingga termasuk bagian dari salah satu keluarga mereka. Lalu untuk ingatan dari Guoba sendiri, kita dapat mengetahuinya dan melihatnya secara langsung pada beberapa bagian.

Siapa Itu Guoba Di Genshin Impact

Ketika Guoba bertemu Madame Ping, lalu Xiao Ganyu dan Zhongli. Tapi yang memang masih mengingat secara Betul, ternyata Madame Ping dan Zhongli. Bahkan pada percakapan Zhongli bersama Guoba, ternyata Zhongli memanggilnya Old Friend atau Kawan Lama.

Guoba hanya tersenyu mendengar hal tersebut, Madame Ping juga menjelaskan kepada Zhongli kalau memang Guoba tidak ingat Namun masih mengetahui sedikit. Untuk sekarang Guoba merupakan Dewa Tungku atau God of Stove.

Meskipun sudah menghilang dan tertidur lama, Guoba tetap akan menjadi Dewa Tungku. Bahkan masih teringat oleh Zhongli dan Madame Ping, karena dulu Guoba sering berkumpul dan melindungi Liyue bersama – sama.

Mencari tau Siapa Itu Guoba Di Genshin Impact, karena sudah Mencari tau soal Guoba dalam game sekarang. Memang tidak menyangka, jika yang kita anggap adalah Pelihataan Xiangling, ternyata merupakan seorang Dewa Tungku yang terkenal dan sekarang sudah tidak.

Lalu pahami juga beberapa hal seperti Lokasi Mooncharm Dan Moonchase Genshin Impact, untuk mengetahui keadaan event sekarang ini. Karena hadiah yang bisa kalian dapatkan nanti, memang terbilang cukup memuaskan untuk playernya jika mengikuti Event tersebut nanti.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie