Media Berita Esports Indonesia

Menggunakan Senjata Groza PUBG Mobile Seperti Pro Player

Setiap Player PUBG Mobile mempunyai senjata kesukaan nya masing-masing. Seperti senjata yang memiliki Tipe Assault Rifle ini. 

Dalam permainan PUBG Mobile, senjata memiliki banyak sekali Tipe yang bisa kalian gunakan dalam permainan tersebut. Senjata di pakai untuk mengalahkan musuh dan bertahan menjadi yang terakhir hidup di dalam permainan itu. Setiap Player PUBG Mobile mempunyai senjata kesukaan nya masing-masing. Seperti senjata yang memiliki Tipe Assault Rifle ini.  Ada Groza senjata PUBG, Bagaimana cara Menggunakan Senjata Groza PUBG Mobile Seperti Pro Player?

Kebanyakan Player PUBG Mobile lebih menyukai senjata bertipe Assault Rifle untuk melakukan penyerangan dari jarang yang cukup dekat sampai jarak yang lumayan menengah atau jauh.

Meskipun begitu, kami akan memberikan beberapa tips untuk salah satu senjata Assault yang di juluki senjata Assault terbaik, yaitu Groza. Siapa yang tidak tau senjata yang satu ini. Senjata yang hanya bisa di dapatkan dari dalam Air Drop ini memang menjadi incaran semua player PUBG Mobile ketika ada Air Drop yang datang.

AYO BACA INI :  Tips Menjadi Ilmuwan Pet Rumble Free Fire

Senjata ini hanya dapat di pasang Attachment Scope sampe X4 saja, selebih nya tidak bisa. Attachment senjata ini juga tidak banyak. Lalian hanya cukup mencari sebuah Supressor atau Magazine bertipe Extended, Quickdraw atau Quickdraw Extended.

Menggunakan Senjata Groza PUBG Mobile Seperti Pro Player

  1. Gunakan Red Dot Sight agar mengurangi Recoil

Red Dot Sight adalah Rekomendasi yang sangat tepat untuk Groza ini. Sebab attachment ini dapat membuat Recoil pada Groza menjadi lebih berkurang saat kalian sedang menembak dengan Aim Down Sight.

Aim Down Sight merupakan salah satu teknik yang di gunakan para Player PUBG Mobile dengan cara menembak menggunakan lewat Scope miliki nya. Hal ini dapat menjadikan Groza sebagai senjata yang sangat baik untuk di gunakan pada musuh yang berjarak Dekat dan Jarak Menengah.

  1. Recoil yang tidak terlalu tinggi

Menggunakan Senjata Groza PUBG Mobile Seperti Pro Player

Groza memang memiliki Recoil yang tidak terlalu tinggi di bandingkan senjata Assault lain nya. Meskipun recoil ini masih bisa di bilang lebih tinggi dari M416, kalian bisa mencoba latihan lebih dalam tentang Groza agar kalian dapat lebih menstabilkan nya pada saat kalian menembak. Jika kalian menambahkan Scope Red Dot Sight, maka hal ini akan menjadi lebih baik.

  1. Memiliki Firing Rate yang begitu cepat

Meskipun kalian harus melatih Recoil dari senjata ini, tapi kalian tidak akan kecewa pada Groza, karena senjata ini memiliki Firing Rate yang begitu cepat. Hal ini dapat membuat musuh yang menjadi target kalian akan lebih cepat mati nya.

AYO BACA INI :  Apa Itu Lucky Box ML atau Epic Showcase Mobile Legends?

Groza menjadi senjata yang lumayan di takuti untuk jarak yang dekat karena hal ini, meskipun memiliki Firing Rate yang cepat, kalian juga jangan terlalu terpaku pada hal ini, tetap Focus dan awasi sekitar kalian.

  1. Pasangkan Attachment yang tepat

Hal terakhir ini akan menjadi penutup tips Groza. Meskipun mempunyai kekuatan yang kuat. Namun jika kalian tidak memasangkan nya dengan Attachment yang baik, maka peforma dari senjata ini juga akan berkurang.

AYO BACA INI :  Cara Mendapatkan Bundle Coastline Angel Free Fire (FF)

Gunakanlah Attachment yang bagus agar senjata ini menjadi lebih maksimal dari biasanya, ini adalah salah satu kunci menang dengan Groza.

 

Itulah beberapa Menggunakan Senjata Groza PUBG Mobile Seperti Pro Player, apakah kalian siap untuk Hunting Senjata ini di AirDrop?

Tinggalkan pesanan

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima! Detail Tetang Cookie