Cara Menyebrang Lautan di Genshin Impact

Pada kesempatan kali ini Esportsku akan memberikan tips dan trik cara untuk menyebrang lautan pada game Genshin Impact dengan mudah. Nah bagi kalian yang penasaran, yuk simak langsung ulasan berikut ini.

Genshin Impact merupakan salah satu game yang populer saat ini. Terdapat berbagai tips dan trik yang terdapat pada game tersebut, salah satunya adalah cara menyebrang lautan pada game Genshin Impact.

Pada game Genshin Impact sendiri terdapat salah satu pulau yang letaknya cukup jauh dari map utama, yang mana untuk mencapai area tersebut kalian bisa menggunakan salah satu karakter yang terdapat pada game Genshin Impact. Untuk caranya sendiri cukup mudah, kalian bisa simak berikut ini.

Pada kesempatan kali ini Esportsku akan memberikan tips dan trik cara untuk menyebrang lautan pada game Genshin Impact dengan mudah. Nah bagi kalian yang penasaran, yuk simak langsung ulasan berikut ini.

Cara Menyebrang Lautan di Genshin Impact

Cukup mudah untuk menyeberangi lautan di Genshin Impact. Terdapat dua cara yang bisa kalian salah satunya adalah dengan menggunakan teleport dan menggunakan salah satu karakter di Genshin Impact. Namun pada kesempatan kali ini kita akan membahas dengan menggunakan karakter di Genshin Impact ya!

Gunakan Karakter Kaeya

Pertama kalian bisa menggunakan salah satu karakter Kaeya yang merupakan salah satu karakter yang memiliki elemen Es. Hero satu ini memiliki kemampuan yang dapat membekukan lawan dan juga air, dan bahkan bisa membuat sebuah jembatan dengan menggunakan elemennya.

Gunakan Skill Freeze Untuk Membekukan Air

Cara Menyebrang Lautan di Genshin Impact
Youtube.com/retuwit

Ketika kalian menyebrang lautan, kalian bisa menggunakan kemampuan Freeze yang dimiliki oleh Kaeya, caranya sendiri cukup mudah, kalian tingga arahkan saja kemampuan es yang dimiliki Kaeya ke ke lautan, secara otomatis akan membuat sebuah jembatan yang terbuat dari Es.

Perhatikan Cooldown dan Timing Skill

Pastikan kalian memperhatikan skill cooldown dari skill freeze yang dimiliki oleh Kaeya, selain itu, jangan lupa juga untuk menggunakan timing skill agar es yang membeku sebelumnya tidak menghilang.

Yang paling penting ketika es yang sudah dibuat menghilang segeralah membekukan es kembali serta perhatikan cooldown dari skill tersebut agar kalian dapat dengan mudah untuk melewati lautan.

Yang paling penting adalah kemampuan kalian ketika menggerakan karakter Kaeya serta combo skill freeze dari Kaeya. Sebaiknya, sebelum kalian menyebrak, latih dulu skill tersebut agar kalian terbiasa.

Pasalnya ketika salah saja, karakter kalian akan tenggelam dan kalah. Nah cukup jelas bukan untuk melakukan cara menyebrang lautan pada permainan Genshin Impact? Dengan cara di atas kalian bisa melakukannya dengan mudah, tanpa harus menggunakan teleport.

Nah itu saja ulasan kali ini tentang cara untuk menyebrang lautan pada permainan Genshin Impact. Semoga dengan adanya ulasan diatas dapat bermanfaat khususnya bagi kalian yang merupakan gamer Genshin Impact.

Jangan lupa untuk kunjungi terus website kami untuk mendapatkan informasi terbaru yang menarik lainnya seputar game Genshin Impact dan game mobile lainnya. Stay Tune!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie