Teknik Recoil M4A1 Free Fire Terbaik, AR Mematikan FF!

Recoil yang terdapat pada setiap senjata berbeda-beda. Tidak seperti AK yang memiliki recoil yang tinggi, Senjata M4A1 memiliki recoil yang lebih mudah untuk dikendalikan.

Senjata M4A1 adalah salah satu senjata Assault Rifle yang Stabil karena memiliki akurasi yang tinggi dan range yang cukup jauh. senjata ini juga bisa menggunakan bermacam attachment yang dapat meningkatkan performa senjata dengan baik. M4A1 bisa digunakan di berbagai kondisi, seperti jarak jauh ataupun jarak dekat. Dengan penggunaan yang baik, senjata ini menjadi sangat ganas. Disini kami Teknik Recoil M4A1 Free Fire.

Recoil yang terdapat pada setiap senjata berbeda-beda. Tidak seperti AK yang memiliki recoil yang tinggi, Senjata M4A1 memiliki recoil yang lebih mudah untuk dikendalikan. Jika kalian mencoba menggunakan M4A1 lalu menggunakan AK, perbedaan yang sangat besar. Recoil ini cukup mengganggu jika tidak ditangani dengan baik. Dengan mengendalikan recoil ini dengan baik, kalian bisa menembak musuh dengan lebih tepat lagi. Jika kalian mencari senjata yang lebih stabil dan mudag digunakan, senjata M4A1 Free Fire ini dapat menjadi pilihan yang tepat.

M4A1 memiliki range yang cukup jauh dan Fire rate yang cukup tinggi. Senjata ini juga memiliki akurasi yang tinggi dan recoil yang rendah, membuatnya menjadi senjata stabil yang mudah digunakan. senjata ini juga bisa menggunakan berbagai attachmen untuk digunakan. Hal ini membuatnya menjadi senjata yang kuat jika menggunakan attachment dengan baik. Menambah akurasi dan scope yang bisa membuatnya menembak dari jauh, senjata ini baik dalam berbagai aspek. Jika kalian bisa mengendalikan recoilnya dengan baik. Menembak musuh dari kejauhan menjadi lebih mudah.

baca juga :

Disini kami akan memberikan tips mengenai Teknik Recoil M4A1 Free Fire Terbaik. Dengan teknik ini, mungkin kalian bisa menembak musuh dengan lebih tepat lagi. Lalu, kalian juga akan terbiasa menggunakan senjata dengan recoil tertentu.

JANGAN MENEKAN TOMBOL TEMBAK TERUS

Alasan Penting Menjaga Jarak Free Fire

Ketika kalian menembak musuh dengan menekan tombol tembak terus menerus, tingkat recoilnya akan terus meningkat. Ada baiknya jika kalian ingin menembak musuh dengan lebih tepat, menembak dari jauh tepatnya. Kalian menekan tombolnya secara perlahan. Dengan begitu, recoil dari senjata yang kalian gunakan tidak akan terlalu besar, dan kalian bisa menembak musuh dengan lebih tepat. Tapi, kalau kalian menembak musuh di jarak dekat, menekan tombol terus tidak menjadi masalah.

ATUR SENSITIVE PADA SETTINGAN M4A1 FREE FIRE

Sensitif pada settingan free fire, bisa membantu kalian dalam mengendalikan recoil senjata. Mengatur sensitif sesuai dengan keperluan kalian bisa menjadi keuntungan dalam menggunakan senjata. Tentunya, settingan yang terbaik, ada jika kalian mengaturnya sendiri.

ATTACHMENT UNTUK MENINGKATKAN AKURASI M4A1 FREE FIRE

Tiga Senjata AR Free Fire Yang Mematikan

Attachment yang dapat kalian gunakan di M4A1 sangat banyak. Hal ini membuat senjata M4A1 menjadi mudah digunakan. Kalian bisa menggunakan senjata yang dapat membantu kalian dalam menembak musuh. Gunakan Foregrip untuk mengurangi bullet spread agar bisa menembak musuh dengan lebih tepat.

POSISI MENEMBAK

Bullseye vs Imperial Rome, Manakah Skin KAR98K Tersadis?

Posisi dalam menembak juga bisa meningkatkan akurasi dalam menembak musuh. Manfaatkan dataran tinggi agar kalian bisa menembak dengan lebih mudah. Dengan begitu, kalian bisa menyerang musuh dengan mudah juga.

MANFAATKAN AIM ASSIST

Di Free Fire ada yang namanya Aim assist. aim assist di game ini juga sangat kuat dibanding dengan game shooting lainnya. Kalian bisa menggunakan aim assist ini untuk menembak musuh. dengan begitu, recoil kalian juga bisa berkurang.

Itulah tips mengenai Teknik Recoil M4A1 Free Fire Terbaik. Dengan memanfaatkan teknik ini, kalian bisa menembak musuh dengan lebih tepat. Tentunya, aim dalam menembak juga dibutuhkan. Ada baiknya kalian berlatih di training, untuk meningkatkan akurasi menembak yang kalian miliki.

Ikuti Juga Media Sosial Kami di Instagram Esportsku!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie