Cara Beli Member Starlight Mobile Legends Pakai Pulsa, Skin ML Murah!

Kali ini cara membeli skin starlight member dengan menggunakan pulsa di Mobile Legends, Dapatkan skin starlight favorit kalian sekarang juga.

Tertarik untuk membeli Skin Starlight Member? Namun kalian tidak bisa melakukan Top Up? Tenang saja, berikut ini cara membeli Skin ML Starlight Member Mobile Legends yang wajib kalian coba. Ini merupakan Cara terbaik beli Member Starlight Mobile Legends Pakai Pulsa yang wajib para pemain ML tau agar mendapatkan skin murah.

Biasanya melakukan Top Up kebanyakan menggunakan kartu Kredit, namun pada game Mobile Legends sekarang sudah bisa melakukannya dengan pulsa. Tentunya dengan cara yang cepat dan mudah.

Baca juga: Situs To Up Diamond Murah Mobile Legends Terbaru

Cara Beli Skin Starlight di Mobile Legends Dengan Pulsa

Kali ini cara membeli skin starlight member dengan menggunakan pulsa di Mobile Legends, Dapatkan skin starlight favorit kalian sekarang juga.

Untuk caranya sendiri cukup mudah, kalian bisa menggunakannya dengan menggunakan hampir semua operator yang ada di Indonesia saat ini.

Namun beberapa hal yang harus kalian perhatian diantaranya yakni, kalian haris meletakan kartu yang akan digunakan untuk membeli starlight pada SIM 1 dengan menggunakan koneksi internet.

Baca juga: Cara Mengatasi Top Up Mobiel Legends Gagal Terus

Tentunya kalian juga harus sudah menginstall Game Mobile Legends ya. Pastikan juga kalian memilih akun mobile legends yang benar agar tidak kecewa setelah mengisi ataupun mengisi dua kali.

Cara Terbaik Beli Skin Murah Starlight Member Mobile Legends 2020

Kemudian, Silahkan buka Google Playe Store > Account dan Pilih Payment Methods dengan menyesuaikan kartu SIM yang kalian gunakan.

  • Pilih Bill Account dengan menyesuaikan kartu yang kalian gunakan untuk melakukan transaksi kemudian daftarkan nomor kartu kalian.
  • Jika sudah terdaftar, Silahkan buka game Mobile Legends dan kemudian pilih Event dan masuk ke Starlight Member.
  • Disana terdapat pilihan untuk membeli Starlight Member pada bulan saat ini.
  • Setelah itu, secara otomatis kalian akan diarahkan untuk melakukan pembayaran.
  • Pastikan Payment metheod kalian sesuai dengan kartu SIM yang digunakan dan pulsa kalian mencukupi.
  • Oh iya, untuk pulsa, pastikan kalian memiliki pulsa lebih sekitaranya sekitar 10% untuk mebayar PPN. Jika kalian membeli Skin Starlight seharga 149.000 maka Pastikan pulsa kalian di atas Rp 165.000 ya.

Baca juga: Cara Mendapatkan Teman Mabar Pro Mobile Legends

Jika sudah, silahkan Klik Buy atau Beli, dan masukan PIN HP kalian atau Sidik jari, maka pulsa kalian akan terpotong secara otomatis dan berhasil untuk membeli skin Starlight tersebut pada game Mobile Legends.

Berhasil, sekarang kalian sudah membeli Skin Starlight terbaru di Game Mobile Legends dengan hadiah skin utama yang keren dan beberapa skin dan hero gratis yang bisa kalian gunakan selama menjadi Starlight Member.

Baca juga: Granger ML, Skin Starlight Mobile Legends Mei, Keren Banget

Selain, terdapat beberapa skin lainnya yang bisa kalian dapatkan jika sudah menyelesai Starlight Pass di Mobile Legends.

Jadi, dengan membeli Skin Starlight Member pada Mobile Legends, kalian tak hanya bisa mendapatkan satu skin, melainkan banyak skin lainnya yang bisa kalian dapatkan secara permanen.

Nah demikian pembahasan cara membeli skin starlight pada game Mobile Legends terbaru saat ini. Semoga bermanfaat.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie