Diamond Vault ML, Trik, Rahasia, dan Cara Dapatkan!
Event Diamond Vault ML merupakan event spesial yang hadir di game Mobile Legends Bang Bang (MLBB). Di sini pemain bisa dapatkan hadiah berupa Diamond ML dengan mengiktui trik, rahasia, serta tips cara untuk mendapatkannya hadiahnya.
Terdapat event besar bertajuk Diamond Vault ML di game Mobile Legends: Bang Bang. Kali ini akmi akan bagikan trik, rahasia, dan cara dapatkan hadiah dari event tersebut.
Mobile Legends: Bang Bang merupakan game moba yang tersedia di platform mobile. Game ini sangatlah populer dan dimainkan oleh berbagai kalangan.
Sebagai game populer dengan jutaan pemain aktif, ML sering adakan event in game yang berisikan banyak misi menarik dengan menawarkan berbagai hadiah spesial di setiap musimnya.
Hadiah dari setiap event ML bisa berbeda-beda. Mulai dari skin hingga Diamond. Salah satunya ialah event Diamond Vault ML.
Diamond Vault ML, Trik, Rahasia, dan Cara Dapatkan!
Event Diamond Vault ML merupakan event spesial yang hadir di game Mobile Legends Bang Bang (MLBB). Di sini pemain bisa dapatkan hadiah berupa Diamond ML dengan mengiktui trik, rahasia, serta tips cara untuk mendapatkannya hadiahnya.
Trik Diamond Vault ML
Untuk bisa memainkan misi di event Diamond Vault ML maka kamu perlu mengetahui trik seputar peraturan yang berlaku di event tersebut.
Di event ini pemain akan diminta untuk menggali sebuah brangkas penuh dengan berlian. Setiap kali menggali maka pemain memiliki peluang untuk memenangkan dan mendapatkan sebagian dari berlian di brangkas tersebut.
Rahasia Diamond Vault ML
Setelah mengetahui trik bermainnya maka kamu perlu mengetahui rahasia dari event Diamond Vault ML ini agar lebih mudah untuk memenangkan hadiahnya.
Rahasia di event ini ialah event ini tak dapat dimainkan secara gratis. Melainkan kamu memerlukan Diamonds untuk bisa memainkannya. Namun tenang saja karena hadiah di event ini cukup memberikan untung atas modal yang kamu keluarkan.
Di sin kamu perlu mengeluarkan modal sebanyak 50 Diamonds untuk melakukan sekali penggalian. Sedangakn jika kamu ingin melakukan 5 kali penggalian sekaligus maka kamu cukup membayar sebesar 225 Diamonds.
Cara Dapatkan Hadiah di Event Diamond Vault ML
Hadiah utama dari event Diamond Vault ML ialah mendapatkan setengah dari total Diamonds yang tersedia di brangkas. Misalnya di brangkas event tersebut tersedia hadiah sebanyak 1000 Diamonds maka kamu berpeluang untuk mendapatkan hadiah setengahnya, yakni sebesar 500 Diamonds.
Tentu hadiah utama ini sangatlah besar ketimbang modal yang kamu keluarkan maksimal 225 Diamonds untuk bisa menggali sebanyak 5 kali sekaligus. Namun dengan sistem gatcha yang diterapkan kamu harus jaga-jaga pula jika ternyata kamu tak berhasil mendapatkan hadiah utama tersebut.
Walaupun begitu kamu tak perlu khawatir karena tersedia banyak item menarik yang bisa kamu dapatkan dari penggalian di event spesial ML ini.
Terdapat hadiah legend seperti skin Zhask, Nana, dan Gatot Kaca di event ini yang bisa kamu dapatkan dari galian. Banyak pula hadiah epic seperti bingkai (frame) avatar ataupun hadiah normal seperti sticker, fragmen, dan lain sebagainya.